Kamis, 03 April 2014

CAHAYA KESABARAN


12 komentar:

  1. Nama : Bripda Ayu Putu Artiniasih
    Polda Bali

    Selamat Malam Bapak, Ijin mengomentari Kata - Kata Bijak "Cahaya Kesabaran" dalam Setetes Embun.

    Saya setuju dengan Bapak. Menurut saya, Kesabaran merupakan bagaimana kita bisa menahan segala macam keinginan kita dan bagaimanan kita dapat mengendalikan emosi dan hawa nafsu kita.
    Sesuatu hal yang paling berharga yang kita umat manusia miliki selama hidup dan kehidupannya adalah KESABARAN. Kesabaran adalah kunci utama dari setiap langkah kita dan kunci kesuksesan yang akan membawa kita ke depan pintu gerbang kesuksesan.
    Bisa dikatakan pula, setiap manusia agar yakin dalam setiap langkahnya harus bermodalkan kesabaran dalam dirinya. Kesabaran adalah modal utama mencapai kesuksesan.

    Terima Kasih.

    BalasHapus
  2. Nama : Bripda Ni Putu Natih Verra Sintia
    POLDA BALI

    Ijin mengomentari Kata - Kata Bijak "Cahaya Kesabaran" dalam Setetes Embun.

    Saya sangat setuju dengan tulisan yang bapak tulis dalam blog bapak, yang diimana kesabaran merupakan anugrah yang paling baik, karena tidak semua orang mampu dan bisa mengendalikan diri untuk mampu meraih yang namanya kesabaran.
    Di era globalisasi ini yang dimana prilaku manusia lebih mengarah kepada sifat keindividuan yang menimbulkan rasa keegoisan sehingga jarang orang yang mempunyai sifat sabar tersebut, karena sudah merasa dirinya mampu untuk berdiri sendiri.

    Sifat sabar sangat berguna untuk kita dalam menjalani segala hal karena setiap jalan yang kita lalui pasti ada rintangan dan dimana untuk melewati rintangan tersebut membutuhkan kesabaran.

    Terima kasih


    BalasHapus
  3. BRIPTU ADITA F.
    POLDA JABAR

    Selamat Malam Jenderal..
    Ijin mengomentari tentang "Cahaya Kesabaran" yang Jenderal tulis.
    Kesabaran merupakan alasan seseorang untuk bertahan dalam menjalani kehidupannya.
    Karena apa yang kita jalani hari ini belum tentu sama dengan hari esok, setiap detik setiap menit setiap jam ujian yang Alloh turunkan akan berbeda dan saat itupun kesabaran kita akan diuji, sejauh mana kita mampu untuk tetap tegar melewatinya.
    Apa yang akan kita jalani esok tidak ada yang tahu ujian kesabaran apa yg akan Alloh berikan kepada kita untuk menambah ilnu dan keimanan dalam kehidupan ini.
    Menurut saya kesabaran itu sangat indah apabila kita mengerti setiap maksna dari setiap ujian yg diberikan Alloh, ketika kita sudah terbiasa dengan semuanya maka kesabaran akan menuntun kita dan membukakan jalan yang terang untuk hari-hari esok tanpa ke khawatiran.

    Trimakasih

    BalasHapus
  4. Akp rini pamungkas
    Polda jatim

    Sabar kata sederhana yang trnyata Sangat Susah utk dipraktekkan. Dalam kehidupan berkeluarga, berdinas, bermasyarakat terkadang Kita merasa ujian iTu Sangat berat, emosi, me nangis,frustasi,lemah Dan me nangis terkadang pilihan Kita untuk menghadapinya.

    BalasHapus
  5. Brigadir Cicik Kusmiati Ningsih Polda Jatim. Kedamaian hidup akan kita peroleh,jika kita sdh mampu berbuat sabar. Yakin dan percayalah janji Allah pasti benar...Allah berfirman" Hai orang-orang yang beriman jika kau mampu berbuat sabar dlm menghadapi setiap ujianku tanpa berkeluh kesah, maka Aku akan menaikkan derajatmu...amin Ya Robal Alamin.. Semua yg trjd pd diri kita tidak terlepas dari smua rencana allah...kita ambil hikmah yg terkandung dlm setiap ujian insyalh cahaya hati kita akan terbentuk dg Kesabaran

    BalasHapus
  6. Brigadir Cicik Kusmiati Ningsih Polda Jatim. Kedamaian hidup akan kita peroleh,jika kita sdh mampu berbuat sabar. Yakin dan percayalah janji Allah pasti benar...Allah berfirman" Hai orang-orang yang beriman jika kau mampu berbuat sabar dlm menghadapi setiap ujianku tanpa berkeluh kesah, maka Aku akan menaikkan derajatmu...amin Ya Robal Alamin.. Semua yg trjd pd diri kita tidak terlepas dari smua rencana allah...kita ambil hikmah yg terkandung dlm setiap ujian insyalh cahaya hati kita akan terbentuk dg Kesabaran

    BalasHapus
  7. AKP Nuraini Polda NTB
    Seiring bergulirnya waktu tak terasa kaki melangkah jauh berjalan menelusuri hiruk pikuk ibukota tuk menggapai secercah harapan dan impian yang tak pasti, namun rona senyum bahagia dari bibirnya yang tipis meyakinkan kepada setiap orang bahwa janji Tuhan itu pasti nyata.
    Dengan penuh kesabaran disetiap napas kehidupan selalu menyebut dan mengagungkan namamu ya Allah ( Allahhuakbar )
    Dibalik kesabaran pasti ada kebesaranmu trimakasih Tuhan atas karuniamu

    BalasHapus
  8. Nama : AKP GRACE P.TH.HARIANDJA,SH
    Pengiriman : POLDA METRO JAYA


    Kesabaran mengajarkan kita arti kehidupan yang sesungguhnya, belajar sabar menahan emosi, belajar sabar dari segala amarah yang ada di dalam hati.. Dengan kesabaran kita dapat mengambil hikmah yang sangat luar biasa yang kita dapat jalani dalam hidup ini dan dari kesabaran inilah niat baik pasti akan tumbuh dari hati ini..

    BalasHapus
  9. IPDA MAROTUL AENI,SH DARI POLDA METRO JAYA
    Kesabaran memang merupakan hal yg sangat luar biasa. Tidak semua org mampu melakukan kesabaran, dengan kesabaran kita akan dapat meraih apapun yg diinginkan. Memang kesabaran sangat sulit kita lakukan, namun jika kita mampu melakukan dgn sepenuh hati maka kt akan merasakan keindahan dan kebahagiaan yang luar biasa.

    BalasHapus
  10. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  11. sabar itu indah. ganjarannya syurga. dg kyakinan itu penderitaan yg sdikit dan smentara di dunia mampu di hadapi karena mengharapkan kenikmatan yg lbh baik dan berkekalan di syurga. sesungguhnya.... (iptu diah_pmj)

    BalasHapus
  12. ijin Jenderal... sy ikut lagi walau sdh tamat dari kinasih
    Selamat malam Jenderal krn bintang tampaknya di malam hari smg Bintangnya Jenderal sgr KEMBAR...harus sabaar

    Kata sabar amat mudah diucapkan dan amat sangat suliiiit dilaksanakan, oleh krn itu SABAR adalah Antioksidan yg paling hebat ttp tidak dijual diapotik manapun hanya bisa dicapai dng kepasrahan tingkat tinggi, berani menerima kenyataan, dan taqwa kpd bos kita yang sebenarnya Dia yang maha agung TYE.

    BalasHapus